Frans Djalong

Peneliti, Penulis, dan Analis Ekonomi Politik, Demokrasi, dan Geopolitik

  • Perguruan Tinggi dan Demokrasi Kita (2023)

    Perguruan Tinggi dan Demokrasi Kita (2023)

    Praktek berdemokrasi menyambut pilpres/pemilu 2024 menghadirkan pertanyaan penting tentang peran perguruan tinggi sebagai penggerak dan pengawal gerakan masyarakat sipil. Di satu sisi terdapat kalangan yang menilai terjadi disorientasi keilmuan dan disorientasi kelembagaan PT terutama karena keterlibatan akademisi dalam politik praktis, kebijakan kampus yang diskriminatif terkait kebebasan akademik mahasiswa-dosen dan produksi kurikulum yang sarat… Baca Selengkapnya

  • Menuju Desa Emas 2045 ย (2023)

    Menuju Desa Emas 2045 ย (2023)

    Indonesia emas 2045 muskil terwujud jika sejak sekarang masalah ekonomi-politik desa tidak diprioritaskan dan diintegrasikan dalam strategi nasional. Pentingnya desa kembali dibahas Baleg DPR RI belakangan ini. Kendati awalnya dimaksudkan untuk membahas aspirasi 74961 kepala desa terkait perpanjangan masa jabatan menjadi 9 tahun, seluruh fraksi, termasuk parpol oposisi Demokrat dan PKS, bergerak lebih… Baca Selengkapnya

  • Pancasila dalam Demokrasi Indonesiaย (2023)

    Pancasila dalam Demokrasi Indonesiaย (2023)

    Selebrasi I Juni 2023, ulang tahun Pancasila ke-77, baru saja berlalu, tetapi percakapan publik dan debat kebijakan tentang Pancasila pada bulan ini dan seterusnya, harus selalu dibiarkan terbuka. Tujuannya agar kita selalu reflektif, tidak melupakan sejarah kelahiran dan dinamika penerapannya. Sekaligus terpenting menghadirkan daya proyeksi Pancasila menuntun Indonesia dalam sepak terjang politik dalam… Baca Selengkapnya

  • Politik Ketakutan dan Masa Depan Politik Indonesia (2019)

    Politik Ketakutan dan Masa Depan Politik Indonesia (2019)

    Indonesia adalah proyek politik persatuan. Bukan proyek sekali jadi, tetapi berkelanjutan. Masa depan kebangsaan membutuhkan generasi pemimpin dengan wawasan luas, bersikap terbuka terhadap perbedaan dan bertindak cepat menggarap aksi bersama. Aksi bersama itu bukanlah aksi sepihak menistakan kelompok lain sebagai anti-pancasila, separatis, atau radikal. Tapi memahami sungguh-sungguh mengapa ada perbedaan itu, memeriksa ketidakadilan… Baca Selengkapnya

  • Demokrasi Pancasila dan Kewarganegaraan: Kritik terhadap Hegemoni Neoliberal

    Demokrasi Pancasila dan Kewarganegaraan: Kritik terhadap Hegemoni Neoliberal

    Demokrasi pancasila perlu hadir sebagai strategi kritik terhadap neoliberalisme sekaligus menjadi panduan berdemokrasi, termasuk produksi pengetahuan berbasis demokrasi Pancasila. Baca Selengkapnya

  • Electoral Antagonism Matters: Rethinking Populist Politics for Popular Movement in Indonesia

    Electoral Antagonism Matters: Rethinking Populist Politics for Popular Movement in Indonesia

    Critical Reappraisal on 2024 Presidential Election, Arie Sudjito dan Frans Djalong, paper presentasi ppt international conference on Indonesian Populism Analytical Framework: populism as political logic i.Political logic (Ernesto Laclau, 2005, Mouffe, 2018) stressing populism as constructing ‘people’ and its ‘enemy’; political logic inherent in the production of collective identity, popular struggle or movement… Baca Selengkapnya